CC Nmax
Yamaha NMAX terbaru adalah All New NMAX 155 Connected yang diluncurkan oleh Yamaha. Skuter ini memiliki mesin berkapasitas 155 cc dengan teknologi Blue Core & VVA yang menjaga efisiensi bahan bakar dan tenaga serta torsi maksimum di setiap putaran mesin.
Fitur-fitur utama dari Yamaha NMAX terbaru meliputi :
- Dual Channel Anti-Lock Braking System (ABS)
- Traction Control System (TCS), Smart Motor Generator
- Stop & Start System, dan LED Head & Tail Light with Hazard Lamp
Yamaha Nmax 155 2023 terbaru kini hadir dengan harga mulai dari Rp 31,62 juta hingga Rp 35,75 juta. Dengan tiga varian yang tersedia, Anda dapat memilih yang paling cocok untuk Anda.Harga nmax 155 terbaru Versi Standard dibanderol Rp31,62 juta, All new nmax 155 Connected Rp32,87 juta, dan versi Connected/ABS Rp35,75 juta. Daftar Harga motor yamaha nmax yang ditawarkan ini adalah untuk OTR Jakarta. Anda juga dapat membeli yamaha all new nmax secara tunai maupun kredit dengan dp motor nmax yang ringan, mulai dari 1 juta. Segera kunjungi dealer yamaha untuk mendapatkan promo menarik.Kunjungi dealer Yamaha di kota Anda hari ini untuk menjelajahi semua fitur skuter luar bias…